Skip to main content

Grub backtrack hilang setelah install windows 7


Biar udah gk nanya2 lagi .. ane post sekalian masalah dual boot...
Pertama kalinya saya nginstall jendela di komputer saya ternyata membuat suatu pengalaman yang
menarik. Selama ini saya tidak pernah mengisntall windows dan hanya menggunakan satu sistem
operasi tunggal yaitu backtrack.
Saya menggunakan pc yang terpasang 2 hardisc internal masing-masing 250 GB. Hardisk pertama saya
install backtrack dan harddisk kedua saya install win 7 . Apa yang terjadi ? tiba-tiba saya kehilangan
backtrack saya.. dan walaupun saya telah menekan f11 untuk memilih device boot , dan saya arahkan
agar pc saya melakukan boot lewat hdd yang terinstall backtrack .. tetap saja windows 7 yang nongol.
Saya coba mendisabled hdd sata 2 yang terinstall win 7 melalui bios, Gubrak sama saja kali ini malah
grub win 7 yang muncul kemudian memberitahukan bahwa sistem operasi tidak ditemukan dan
bertanya kira-kira mau upgrade atau repair…. Akhirnya saya mencabut hdd sata 2 , dengan harapan
bios tidak akan mendetek keberadaan windows 7 sama sekali. Astaga, walau sudah di cabut pengaruh
kuat win7 bak seorang diktaktor tetep tidak tergoyahkan .. win7 tetep mengambil alih cacat bet dah
hahaha…hampir putus asa . saya coba googling..dan akhirnya saya menemukan cara yang tepat dalam
menghadapi kasus saya…Ok mari kita lihat kronologis kembalinya grub backtrack saya ..
1. Boot via cd .
Saya melakukan boot via live cd .. atau anda bisa menggunakan flash disc atau hdd atau di mana saja
live cd backtrack atau linux apa saja terinstall. Perlu kita tahu bahwa kita dapat menggunakan live cd
distro apa saja , menurut saya sama saja.
2. Memeriksa keberadaan hdd yang terinstall dengan backtrack live cd
Code:
root@bt:# fdisk -l
Disk /dev/sda: 250.0 GB, 160041885696 bytes
255 heads, 63 sectors/track, 19457 cylinders
Units = cylinders of 16065 * 512 = 8225280 bytes
Disk identifier: 0×10031003
Device Boot Start End Blocks Id System
/dev/sda1 * 1 6374 51199123+ 7 HPFS/NTFS
/dev/sda2 6375 19457 105089197+ f W95 Ext’d (LBA)
/dev/sda3 11474 19457 64131448+ 83 Linux == #nih targetnya !
/dev/sda4 6375 11473 40957686 7 HPFS/NTFS
3. Buat mount point
Ok kita buat mount point yang nntinya akan kita mountkan partisi backtrack ..
Code:
root@bt:# mkdir /media/root
4. Mount backtrack/linux partisi ke mount point yang tadi kita buat .
Code:
root@bt:# mount /dev/sda3 /media/root
kemudian periksa apakah sudah benar
Code:
root@bt:# ls -ln /media/root
5. Mengisntal grub2
Ok kalau semuanya sudah benar , kita tinggal mengisntal grub agar grubnya kembali
Code:
root@bt:# grub-install –root-directory=/media/root /dev/sda
reboot saja deh .. pasti bisa
Nah timbul masalah baru …backtrack kembali .. sekarang giliran windows yang gk ada .. hahaha
gimana dong ? gampang bro .. login lagi pake live cd. kemudian masukan perintah ini
Code:
root@bt:# update-grub2
Generating grub.cfg …
Found Debian background: apollo.tga
Found linux image: /boot/vmlinuz-2.6.31-15-generic
Found initrd image: /boot/initrd.img-2.6.31-15-generic
Found linux image: /boot/vmlinuz-2.6.31-14-generic
Found initrd image: /boot/initrd.img-2.6.31-14-generic
Found memtest86+ image: /boot/memtest86+.bin
Found Windows 7 (loader) on /dev/sda1
done
reboot lagi bro ..selesai

Comments

Popular posts from this blog

cara install printer epson stylus tx121x di backtrack

hello sahabat .. kali ini saya akan share bagaimana cara install printer epson stylus tx121x di backtrack langsung saja agan download drivernya di sini -----  > http://adf.ly/TCK26 -----  >  http://adf.ly/TCKbK -----  >  http://adf.ly/TCKjA setelah itu semua di download, lalu sahabat tinggal install saja satu persatu file .deb tersebut .... mudah koq hehehee .. oea jangan lupa juga install pendukung yang lainnya untuk mengconfiguration di system --> administation --> synaptic packet manager masukkan   " system-config-printer "   di quick search lalu centang system-config-printer-gnome system-config-printer-common system-config- printer-udev http://unsheal.blogspot.com/2013/07/cara-install-printer-epson-stylus.html okeeey deh selesai install printer driver epson tx121x di backtrack sudah bisa deeeh di gunakan printernya, beserta scanningnya sekian dari saya ...

Learn Java for Android Development: Introduction to Java

Tutorials \ Android

Block ads domain di router openwrt

Kesal sekali tentunya ketika kita lagi berselancar di Dunia maya banyak banget iklan yang berbayang!!! apalagi iklannya bejibun sampai-sampai halaman browser sampai penuh dan kita handak mengkliknya satu persatu lama sekali kan!!!??? sedikit juga penjelasan mengenai ads ini, ads ini sangatlaah mengurusa bandwith kita dan yang paling parahnya penyebaran malware melalui ads ini sangatlah membahayakan komputer kita. okeh sekian penjelasan singkatnya CWIMM tutorial ini saya gunakan di router yang sudah saya ganti firmware ke OPENWRT 1. tambahkan file yang berada di     root@unsheel:~#/vi etc/dnsmasq.conf tambahkan ini address=/207.net/127.0.0.1 address=/247realmedia.com/127.0.0.1 address=/247realmedia.com/127.0.0.1 address=/2mdn.net/127.0.0.1 address=/2o7.net/127.0.0.1 address=/33across.com/127.0.0.1 address=/51yes.com/127.0.0.1 address=/abmr.net/127.0.0.1 address=/adbrite.com/127.0.0.1 address=/adbureau.net/127.0.0.1 address=/adchemy.com/127.0.0.1 addres...